Kamis, 07 Maret 2013

BAHASA PEMROGRAMAN MENARIK DAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS


  • Banyak bahasa pemrograman yang telah saya pelajari , apalagi karena kewajiban saya sebagai mahasiswi system informasi yang mengharuskan mempelajari bermacam-macam bahasa pemrograman diantaranya VB, PASCAL, COBOL, JAVA, C++, BASIC, SQL, ORACLE, Compiere dll.
Saya tertarik pada bahasa pemrograman java versi eclipse untuk smartphone android , karena lebih mudah untuk di kuasai dan di pelajari. Selain java Oracle dan SQL cukup menarik perhatian saya karena dapat mengolah database dengan mudah dan banyak di pakai oleh perusahaan-perusahaan besar.



  • Sistem Informasi yang pernah saya buat adalah Sistem Informasi penjualan tiket konser pada web dan Sistem informasi tata nama ilmiah tumbuhan berbasis android  
 
 
 
  • Dengan mempelajari GIS saya berharap dapat menambah  pengetahuan  untuk membantu pembuatan perencanaan wilayah sehingga lebih efektif dan efisien. Misalnya penataan ruang perkotaan, pedesaan, permukiman,kawasan  industri, dan lainnya. Untuk mengetahui persebaran berbagai sumber daya alam, misalnya minyak bumi, batubara, emas, besi dan barang tambang lainnya. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar